0
     Hai sobat, disini saya akan berbagi ilmu cara menambahkan repository EPEl di CentOS Server. Disini saya akan memberikan pemahaman terlebih dahulu kenapa kita menggunakan repository EPEL ?





     Dalam menggunakan system operasi Linux, kita mungkin akan mendapatkan situasi di mana paket aplikasi yang kita inginkan tidak tersedia saat kita melakukan instalasi dengan perintah yum. Untuk mengatasi hal ini Fedora Special Interest Group membuat dan melakukan manajemen aplikasi-aplikasi yang akan ditambahkan dalam Enterprise Linux termasuk di dalamnya antara lain Red Hat Enterprise Linux (RHEL) dan CentOs. Aplikasi-aplikasi yang ditambahkan ini disebut sebagai EPEL yang merupakan kependekan dari Extra Packages for Enterprise Linux.


Referensi dari Pengenalan CentOS

Langsung saja kita ke langkah - langkahnya :


  1. Pertama kita install aplikasinya terlebih dahulu


  2. # yum install epel-release









  3. Setelah berhasil kita update



  4. # yum update









    Repository Epel CentOS


Post a Comment

Dilarang Menghina, Dilarang Berkomentar Berbau Porno, Politik, Provokasi, Berkomentarlah dengan bijak, sopan dan sesuai artikel

 
Top