0
     Hai sobat, disini saya akan berbagi ilmu cara mengatasi masalah error terhadap dpkg configure.

Karena ke asyikan install / remove menggunakan terminal dan mendapati masalah error pada terminal kita sehingga tidak bisa menginstall lagi dan muncul error di bawah ini.



E: dpkg was interrupted, you must manually run 'sudo dpkg --configure -a' to correct the problem.



Pesan error tersebut menyatakan bahwa dpkg telah diinterupsi, dikarenakan packagenya tidak diatur secara benar.

Untuk Mengatasi masalah itu dengan cara mengetikkan





Jika masih tidak bisa, alternatif lainnya ini



Script di atas fungsinya untuk memperbaiki package yang rusak. Setelah selesai maka anda akan bisa menginstall melalui terminal.

Note:
"Untuk melakukan script tersebut kita harus terkoneksi ke jaringan internet"


Semoga bermanfaat.....

Post a Comment

Dilarang Menghina, Dilarang Berkomentar Berbau Porno, Politik, Provokasi, Berkomentarlah dengan bijak, sopan dan sesuai artikel

 
Top